Pesona Bali

Pesona Bali


Gambar 1. Pura di Bali

    Bali juga dikenal sebagai Kepulauan Bali,  adalah sebuah wilayah yang terletak di Indonesia bagian timur. Ibu kota Bali terletak pada Denpasar. Provinsi Bali terletak di bagian Barat pulau Nusa Tenggara. Di awal masa kemerdekaan Indonesia, pulau ini termasuk di dalam Provinsi Sunda, dan kini terbagi menjadi 3 provinsi, yakni Bali, NTB (Nusa Tenggara Barat), dan NTT (Nusa Tenggara Timur). 

    Pada tahun 2019 penduduk pulau Bali mencapai 4,36 juta jiwa atau hanya sekitar 1,63% dari total penduduk Indonesia sebanyak 267 juta jiwa. Adapun jumlah penduduk laki-laki 2,19 juta jiwa dan perempuan 2,17 juta jiwa. Selain terdiri dari pulau Bali, wilayah provinsi Bali juga terdiri dari beberapa pulau kecil yaitu Nusa Ceningan, Pulau Lombok, Gili Trawangan, dsb. Secara geografis, Bali dihempt kedua pualu yaitu Pulau Jawa dan Pulau Lombok. Mayoritas penduduk Bali beragama Hindu. Di dunia, Bali terkenal sebagai tujuan pariwisata dengan keunikan berbagai hasil seni-budayanya dan juga mitosnya, khususnya bagi para wisatawan yang berasal dari benua Eropa. Bali juga dikenal dengan julukan Pulau Dewata dan Pulau Seribu Pura.

    

    
















sumber : https://images.app.goo.gl/pJHzK5DdeR4xwRkS6

Komentar

Postingan populer dari blog ini

GAGRAG YOGYAKARTA

Babi Guling